Jurnal Basicedu | |
Nilai-nilai Karakter pada Permainan Tradisional Hadang di Sekolah Dasar | |
Muhammad Kristiawan1  Feby Elra Perdima2  | |
[1] Universitas Bengkulu, Indonesia;Universitas Dehasen Bengkulu, Indonesia; | |
关键词: nilai karakter; permainan tradisonal; | |
DOI : 10.31004/basicedu.v5i6.1640 | |
来源: DOAJ |
【 摘 要 】
Teknologi yang mulai menjamur di masyarakat dikala ini, permainan tradisonal mulai tidak terjamah lagi oleh generasi muda. Tujuan penelitian ini untuk melihat nilai nilai karakter yang terkandung dalam permainan hadang. Metode penelitian ini adalah metode Kuantitatif, sampel diambil mengunakan teknik sampling jenuh dengan sampel sebanyak 28 siswa. Pengambilan data melakukan observasi pada permainan hadang. Hasil penelitian: (1) Nilai Karakter religius dalam permainan hadang dengan skor 60 (72.29%) dalam katagori selalu memiliki nilai karakter religious, 2) Nilai Karakter Displin: Skor 88 (78.575) katagori selalu memiliki nilai karakter displin, 3) Nilai Karakter Jujur skor 35 (62.50%) katagori selalu berkarakter jujur, 4) Nilai karakter kerja keras: Skor 87 (78.38%) katagori selalu berkerja keras 5) Nilai Karakter Tangung Jawab skor 33 (58.93%) katagori selalu bertanggung jawab, skor 15 (26.79%) Jadi siswa sudah menerapkan nilai-nilai karakter dalam permainan hadang
【 授权许可】
Unknown